Bahayanya Kursi Mobil Kotor Bagi Kesehatan

//Bahayanya Kursi Mobil Kotor Bagi Kesehatan

Bahayanya Kursi Mobil Kotor Bagi Kesehatan

Awas Bahayanya Kursi Mobil Kotor Bagi Kesehatan..!!!

 

 

Mungkin bagi anda yang melakukan aktivitas setiap hari menggunakan mobil, tidak menyadari kalau kursi mobil yang kotor dapat membahayakan untuk kesehatan. Menurut para ahli salah satu sumber bakteri, terdapat pada bagian jok yang kotor.

 

 

Seberapa sering Anda membersihkan Jok Mobil…?

 

Mungkin bagi sebagian orang ada yang tidak pernah atau jarang membersihkan jok mobil, dan hanya merawat bagian eksterior mobil saja lalu beranggapan kalau jok mobil yang digunakan bersih karena selalu pasang Ac dan tidak membuka kaca sehingga debu tidak masuk, Eits… tapi itu salah karena debu tidak hanya masuk melalui jendela yang dibuka, debu dapat masuk memalui alas kaki yang anda pakai, selain debu mungkin ada makanan yang tumpah di jok mobil itupun dapat menimbulkan, bakteri dan kuman di jok mobil anda.

 

 

Lalu, apa hubungannya dengan kesehatan Saya…?

 

Tentu ada..!!! Karena jok mobil yang kotor akan membuat kuman, bakteri dan debu menumpuk didalamnya.

Tahukah anda Penumpukan debu bakteri dan kuman pada jumlah yang banyak dapat menyebabkan berbagai penyakit, khususnya yang berkaitan dengan gangguan Kulit dan Pernapasan seperti Alergi, Gatal, dan Asma.

Bahkan bagi sebagian orang yang memiliki riwayat kulit sensitif akan merasakan gatal pada kulit, dan bagi yang memiliki riwayat asma atau pernapasan sensitif akan membuat sesak dan tidak nyaman berada pada mobil. Tentu Anda tidak ingin jika ini menimpa Anda dan orang terdekat bukan?

Apalagi untuk ukuran kabin mobil yang kecil dan pemakaian AC yang terus-menerus selama perjalanan membuat udara berputar didalam sahingga debu dengan partikel kecil berterbangan didalamnya lalu terhirup oleh anda. Selain itu saat anda mematikan ac mungkin ruangan kabin akan lembab karena perubahan suhu dari dingin ke panas sehingga membuat bakteri dan kuman nyaman di udara lembab tersebut.

 

 

FAKTA YANG MENGEJUTKAN..!!!

 

Beragam zat seperti; timbal, kadmium, merkuri, pestisida, dan zat-zat karsinogen bifenol yang mengandung poliklorin (PCB), ataupun hidrokarbon aromatik polisiklik (PAH) juga terdapat pada jok mobil yang kotor.

Apa anda mau zat tersebut masuk kedalam tubuh anda…?
Maka dari itu membersihkan jok mobil adalah hal yang penting dilakukan, bagaimana caranya…? Misal dengan menyedot debu secara rutin bahkan yang lebih bagus dengan mencuci jok mobil tersebut agar debu, kuman atau bakteri yang di sebakan oleh kursi mobil kotor juga hilang.

Setidaknya Anda harus membersihkan debu pada jok mobil setiap seminggu sekali,  Anda mencuci karpet tersebut 1 bulan sekali agar bukan hanya

 

Segeralah cuci jok mobil anda di jasa cuci kursi BersihWangi.com yang di kerjakan oleh tenaga Profesional.

 

 

 

By | 2019-09-07T11:48:07+00:00 September 7th, 2019|INFO|0 Comments

About the Author:

Leave A Comment

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.